Penemuan Struktur Kuno di Gunung Tangkil, Dorong Pemerintah Percepat Penetapan Cagar Budaya

Langkah penetapan Gunung Tangkil sebagai cagar budaya mendapat dorongan baru setelah hasil survei ilmiah yang dilakukan oleh BRIN bersama Pesantren Pondok Dzikir Al-Fath menemukan pola struktur yang mengindikasikan adanya aktivitas peradaban lama di kawasan tersebut. ‎Hasil pemetaan udara dan analisis permukaan kini telah diserahkan ke Pemerintah Kota Sukabumi dan instansi Selengkapnya

Penantian Panjang, Aliran Sang Maung Bodas di Titik Akhir Proses Penetapan WBTb 

Aliran Pencak Silat Sang Maung Bodas kini memasuki tahap paling menentukan dalam proses penetapannya sebagai Warisan Budaya Tak Benda. ‎Kajian mendalam dan verifikasi lapangan yang dilakukan tim Provinsi Jawa Barat telah rampung, dan kini tinggal menunggu keputusan final yang dijadwalkan pada sidang penetapan bulan Desember. ‎Pimpinan Ponpes Dzikir Al-Fath, Kyai Selengkapnya

Pencak Silat Sukabumi Mendunia, Lima Pelatih Sang Maung Bodas Dikontrak ke Singapura hingga Malaysia

SUKABUMI-BIDIK-KASUSNEWS.COM – Seni bela diri khas Sukabumi kembali mengharumkan nama Indonesia di kancah internasional. Lima pelatih dari Perguruan Pencak Silat Sang Maung Bodas di bawah asuhan Kyai Fajar Laksana resmi dikontrak untuk melatih di Singapura dan Malaysia.‎‎“Perjalanan ini kami tempuh hampir lima belas tahun, dan kini hasilnya mulai terlihat. Pelatih kami Selengkapnya